Cara membuat sayur kangkung saos tiram

Putri Busana Anak Murah Meriah

Cara membuat sayur kangkung saos tiram, wisata kuliner khas
Sayuran pembuat layu mata sehabis menyantapnya ini bisa dibuat dengan variasi saos yang ada. Diantaranta kangkung saos tiram. Berikut cara membuat sayur kangkung saos tiram

Bahan yang diperlukan untuk membuat kangkung saos tiram

  1. Kangkung satu ikat dipotong pendek
  2. Bawang putih 3 siung
  3. Bawang merah 3 siung
  4. Cabe keriting merah 2 buah diiris miring
  5. Cabe rawit 2 buah warna hijau diiris miring
  6. Paprika hijau 1/5 bagian diiris memanjang
  7. Saos tiram 2 sendok makan
  8. Garam dan air sebagai pelengkap
  9. Minyak sayur untuk menumis
Cara membuat sayur kangkung saos tiram
  • Tumis dengan minyak sayur secukupnya bawang putih, bawang merah, cabe keriting merah dan rawit. Masukan paprika dan tambahkan air sedikit supaya tumisan tidak kering.
  • Masukan kangkung yang telah dicuci bersih, setelah cukup layu tambahkan saos tiram 2 sendok makan
  • Sayur kangkung saos tiram siap dihidangkan untuk 3 porsi 
Demikianlah cara membuat Sayur kangkung saos tiram dengan waktu pengerjaan hanya 20 menit.

Putri Busana Anak Murah Meriah

Artikel Terkait

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar